Jambearum - Persyaratan Permohonan Akta Kematian

Persyaratan Permohonan Akta Kematian

PERSYATARAN PERMOHONAN AKTA KEMATIAN

  1. Pengantar RT/RW
  2. Formulir Permohonan Akta Kematian dari Desa;
  3. Surat Kematian dari dokter/RS;
  4. Surat Kematian dari Desa/Kelurahan (F.2-29)
  5. Fotocopy KTP-el Pelepor;
  6. Fotocopy KTP-el 2 (dua) orang Saksi keluarga/tetangga;
  7. Fotocopy Buku Nikah/Akta Kawin;
  8. Fotocopy Kartu Keluarga (KK).


Dipost : 16 Oktober 2019 | Dilihat : 1022

Share :